Spiritualitas doa dalam kehidupan Yesus secara singkat dinyatakan oleh Injil Lukas, yaitu: “Pada waktu itu pergilah Yesus ke bukit untuk berdoa dan semalam-malaman Ia berdoa kepada Allah” (Luk. 6:12). Doa dihayati dan dipraktikkan Yesus secara intensif pada waktu malam hari. Namun sebagai bagian dari umat Israel, Yesus memiliki tradisi berdoa tujuh kali dalam sehari. Dalam Kitab Mazmur 119:164 menyatakan: “Tujuh ... Read More »
Spiritualitas
Ulasan terhadap Perceraian dan Pernikahan Kembali dalam Perspektif Teologis dan Tata Gereja GKI
Hakikat Pernikahan Hakikat pernikahan Kristen dihayati sebagai karya Allah yang menyatukan dua insan, pria dan wanita yang saling mengasihi dalam lembaga rumah-tangga yang bersifat monogamis dengan perjanjian seumur hidup (Tata Laksana pasal 27:1). Dengan demikian setiap umat percaya yang membentuk keluarga melalui pernikahan Kristen dipanggil untuk hidup setia dalam suka dan duka, sehat dan sakit, kaya dan miskin sebagaimana ikrar ... Read More »
The Role Ethnic Church in the Urban-Society
Gerrit Singgih in Teologi Kristen dan Tantangan Dunia Postmodern (Christian Theology and the Challenge Postmodern World) declares “too much to say that none of the Protestant churches in Indonesia, which is not an ethnic church” (Singgih 2009, 253). Even the Catholic Rome church is inseparable from the ethnic ties. Singgih indicates: “distribution of Catholics in the diocese according to ethnic ... Read More »
Spiritualitas Pengosongan Diri sebagai Dasar Keesaan Gereja di Wilayah Jakarta (Filipi 2:1-11)
Pengantar Saya selaku wakil jemaat Gereja Kristen Indonesia (GKI) Perniagaan Jakarta bergabung dengan Jaringan Gereja Sahabat Kota di Wilayah Tambora (dahulu dikenal dengan nama Bless Bandengan) dimulai pada 2010. Pertemuan saya dengan wakil Bless Bandengan secara tidak bersengaja, yaitu saat saya melayani kedukaan di Rumah Duka Jelambar. Saya berjumpa dengan Pdt. David Teja Sasmita dari GBI Jembatan Dua. Keramahan dan ... Read More »
Roh Kudus, Sang Pembaru Kehidupan
Roh Kudus yang dijanjikan Kristus, hadir dalam peristiwa Pentakosta, membuka lembaran baru dunia, membarui umat dalam pertobatan, mengenal Allah dalam Yesus yang bangkit. Sebagaimana di awal penciptaan, Engkau mengubah kegelapan menjadi terang, kekacauan menjadi ciptaan yang tertib, demikianlah Engkau terus membarui, agar tercipta langit dan bumi yang baru. Namun kami adalah umat yang tegar-tengkuk, yang mengeraskan hati dengan mengikuti jalan ... Read More »
Ketaatan untuk Menderita
Yerusalem, kota seribu suci tempat takhta Allah di Bait-Nya, seribu penduduk berpaling arah, bukan ke arah ke Bait Allah, tetapi kepada sang Raja semesta yang tampil dalam sesosok insan sederhana, menunggang seekor keledai, berjalan lambat menyusuri jalan-jalan Yerusalem. Setiap orang melambai-lambai dengan daun palma, menyambut Yesus sang Raja, Ia memasuki kota Yerusalem dengan tegar, menyambut penderitaan dan kematian-Nya, di tengah-tengah ... Read More »
Air Hidup
Dahaga manusia yang mencekik leher Menjerit dalam keputusasaan Melumpuhkan sendi-sendi harapan Mematahkan semangat berjuang Meneguhkan kekosongan dan kehampaan Segala cara ditempuh untuk mengobati dahaga jiwa Membalut luka-luka batin Mengikis pikiran-pikiran yang menghakimi Mematahkan pembenaran diri Namun usaha dan upaya itu sia-sia walau telah rutin ber-Saat Teduh Semakin giat berdoa dan melayani seperti orang yang terdampar di tengah laut, ... Read More »
Desert in my life (Reflection)
The desert is commonly understood meaning as a barren, hot, and there are no signs of life. But the desert can also be understood as a place away from the crowds, quiet, and a place to realize the limitations of human beings. Apart from being a quiet, effective media to realize the limitations of human beings, I also understand the ... Read More »
Kasih Tak Berbatas
1Raja-raja 8:22-23, 41-43; Lukas 7:1-10 Kehidupan masyarakat umumnya dibagi menjadi dua jenis, yaitu masyarakat yang guyub (gemeinschaft), dan masyarakat yang diorganisasikan untuk kepentingan tertentu (gesellschaft). Masyarakat yang guyub sering dikaitkan dengan masyarakat desa yang menekankan pada kebersamaan dan sikap gotong-royong. Begitu kuatnya hubungan antar masyarakat, sehingga masyarakat yang guyub nyaris kurang memperhatikan pentingnya sikap rasional. Sedang masyarakat kota umumnya diorganisasikan ... Read More »
Penginjilan dan Kebudayaan
Arti Penginjilan Secara etimologis, Injil berasal dari kata Yunani, euaggelion yang berarti kabar baik. Sebagai kabar baik, Injil menpersaksikan kabar gembira yang diberikan Allah kepada umat manusia, yaitu bahwa di dalam diri Tuhan Yesus, Sang Firman, Allah berkenan menjadi manusia dan berkarya untuk menyelamatkan manusia. Tujuan Pemberitaan Injil Tujuan pemberitaan Injil pada hakikatnya didasarkan pada nubuat Nabi Yesaya yang diamini ... Read More »